Mobility Jadi Payung Besar Sektor Otomotif, Simak Godzilla Sampai Afeela di JMS 2023

Senin, 06 November 2023 | 14:08 WIB
Mobility Jadi Payung Besar Sektor Otomotif, Simak Godzilla Sampai Afeela di JMS 2023
SHM Afeela mendefinisikan hubungan manusia dengan mobilitas yang seru [JMS Press Room/Sony Honda Mobility Inc.]

4. SHM Afeela Naik Panggung di JMS 2023, Siap Edar di Jepang Mulai 2026

SHM Afeela debut perdana di JMS 2023 setelah tampil di CES Amerika Serikat awal tahun ini [JMS Press Room/Sony Honda Mobility Inc.]
SHM Afeela debut perdana di JMS 2023 setelah tampil di CES Amerika Serikat awal tahun ini [JMS Press Room/Sony Honda Mobility Inc.]

Berbicara soal mobilitas atau mobility, pameran Consumer Electronics Show (CES) yang digelar berkesinambungan di Amerika Serikat juga kerap menampilkan teknologi mobilitas terkait sektor otomotif. Kini, Japan Mobility Show atau JMS 2023 digelar dengan konsep yang memiliki benang merah: kendaraan dan teknologi mobilitas.

Latar belakang ini menjadi salah satu alasan bagi Sony Honda Mobility Inc. atau SHM yang meluncurkan prototipe SHM Afeela dalam CES 2023 pada Januari 2023 memboyongnya ke Jepang.

Baca selengkapnya

5. Film Godzilla -1.0 Tampil Jelang Rilis di JMS 2023, Berikan Wacana Mobilitas Otomotif Hadapi Bencana Alam

Film Godzilla [imdb]
Film Godzilla [imdb]

Japan Mobility Show atau JMS 2023 digelar untuk pertama kalinya setelah era Tokyo Motor Show (1954-2019). Berlangsung di Tokyo Big Sight, distrik Ariake Koto-ku, Tokyo, pameran mobilitas otomotif ini berlangsung mendekati dua pekan (26/10-5/11/2023).

Selain pameran produk-produk otomotif terkini berbalut kecanggihan teknologi yang dirangkum dalam mobilitas atau mobility, dari 475 perusahaan yang berpartisipasi bakal tampil dalam Tokyo Future Tour.

Baca selengkapnya

Baca Juga: JMS 2023 Resmi Berakhir, Simak Terobosan Teknologi Subaru Sport Mobility Concept sampai Kuda Goyang Rock Me On

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI