Kabel busi yang terkelupas, terutama pada RPM rendah, dapat membuat mobil berjalan ndut-ndutan. Ini seringkali terjadi setelah penggantian kabel busi.
5. Kualitas Busi Buruk atau Rusak
Penggunaan busi berkualitas rendah atau rusak dapat mempengaruhi proses pembakaran mesin. Busi yang tidak berfungsi dengan baik dapat membuat mobil ndut-ndutan.
6. ECU Mobil Bermasalah
ECU (Engine Control Unit) yang bermasalah dapat mengganggu waktu pendistribusian bahan bakar, mempengaruhi pencampuran udara dan bahan bakar, serta menyebabkan mobil berjalan ndut-ndutan.
7. Penggunaan Bahan Bakar Tidak Sesuai Spesifikasi atau Bahan Bakar Hampir Habis
Penggunaan bahan bakar yang tidak sesuai dengan spesifikasi mobil atau bahan bakar yang hampir habis dapat mengurangi performa mesin dan menyebabkan mobil tersendat.
8. Air Radiator Habis
Kehabisan air radiator dapat menyebabkan mesin overheating, mengganggu kinerja mobil, dan menyebabkan mobil berjalan ndut-ndutan.
Baca Juga: Aki Bagus tetapi Mobil Susah Nyala? Ini 5 Sebabnya
9. Sistem Injeksi Masuk Angin