Yaris Cross Tersandung Skandal Uji Keselamatan, Toyota Tegaskan Model di Indonesia Tak Bermasalah

Selasa, 04 Juni 2024 | 12:24 WIB
Yaris Cross Tersandung Skandal Uji Keselamatan, Toyota Tegaskan Model di Indonesia Tak Bermasalah
Toyota Yaris Cross versi Jepang termasuk dalam mobil yang disebut dalam skandal uji keselamatan terbaru di Jepang pada Juni 2024. [Dok Toyota Motor Corp]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Terungkapnya skandal baru ini bermula ketika Kementerian Transportasi Jepang mengusut manipulasi hasil tes uji keselamatan pada mobil-mobil Daihatsu dan Toyota pada akhir Desember 2023 lalu.

Hasilnya, seperti diumumkan Senin (3/6/2024), ditemukan bahwa Toyota bersama Honda, Suzuki, Mazda dan Yamaha diketahui melakukan kecurangan dalam tes keselamatan demi memperoleh sertifikat dari pemerintah.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI