4 Mobil Bekas Seharga Nmax: Murah, Tangguh, dan Irit BBM!

Ruth Meliana Suara.Com
Kamis, 05 Juni 2025 | 15:58 WIB
4 Mobil Bekas Seharga Nmax: Murah, Tangguh, dan Irit BBM!
mobil Hyundai Atoz bekas (Wikimedia Commons/Damian B Oh)

Di pasaran mobil, harga Chevrolet Aveo berada di kisaran Rp40 juta.

4. Isuzu Panther

Isuzu Panther 1995 (dok. Zigwheels Indonesia)
Isuzu Panther 1995 (dok. Zigwheels Indonesia)

Meskipun mobil Isuzu Panther tahun 1995 sudah tidak diproduksi lagi, namun mobil ini masih banyak berseliweran di jalanan Indonesia. Bukan tanpa sebab, mobil ini memang sangat berjaya di masanya.

Isuzu Panther bisa dikatakan sebagai mobil keluarga. Dengan kabin luas, mobil ini menawarkan performa tangguh dan harga terjangkau. Kapasitas penumpang bahkan bisa mencapai 7-9 orang.

Meskipun jadul, Isuzu Panther irit bahan bakar. Dalam kondisi normal, mobil ini mampu menempuh jarak 12-14km hanya dengan 1 liter solar. 

Harga mobil bekas Isuzu Panther adalah Rp24 jutaan.

Dari rekomendasi mobil bekas seharga Nmax di atas, mana pilihan terbaikmu? Jika masih bingung, kamu dapat menentukan tipe mobil sesuai kebutuhan, seperti lebih memilih mobil keluarga atau city car.

Kontributor : Damayanti Kahyangan

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI