Emirates Menjadi Maskapai Pertama yang Menerapkan IATA Travel Pass di 6 Benua

Vania Rossa Suara.Com
Selasa, 05 Oktober 2021 | 15:29 WIB
Emirates Menjadi Maskapai Pertama yang Menerapkan IATA Travel Pass di 6 Benua
IATA Travel Pass. (Dok. Emirates)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Aplikasi ini akan terus disempurnakan, termasuk memungkinkan pelanggan untuk membagikan dokumen digital mereka untuk perjalanan sebelum mereka tiba di bandara seperti sertifikat vaksinasi Covid-19 dan hasil tes. Proses ini dilaksanakan secara aman, dan hasilnya akan tercermin secara otomatis dalam sistem check-in Emirates untuk memfasilitasi pengalaman di bandara yang lancar dan mudah.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI