Heboh Serangan Bjorka, Ini Rekomendasi Langkah-langkah Strategis Pengamanan Data

Minggu, 18 September 2022 | 16:19 WIB
Heboh Serangan Bjorka, Ini Rekomendasi Langkah-langkah Strategis Pengamanan Data
Herman Huang, pegiat IT dan peserta Program Cybersecurity Cambridge University, Inggris. (Dok: Istimewa)

Menurut Herman, rendahnya keamanan siber terjadi karena penyelenggara PSE, baik private maupun publik belum menerapkan standar-standar pengamanan yang selayaknya bagi keamanan data dan terjadi kegagalan instansi terkait dalam melakukan pengamanan siber/penerapan standar pengamanan.

BSSN berdiri sejak 2017 dan sudah memakai anggaran lebih dari Rp7 triliun. Sementara Kementerian Kominfo sebagai pembuat kebijakan juga mengalami peningkatan anggaran selama beberapa tahun terakhir.

×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI