Keutamaan Menyantuni Anak Yatim, Dijamin Masuk Surga dan Dekat Rasulullah

Suhardiman Suara.Com
Senin, 05 Agustus 2024 | 11:43 WIB
Keutamaan Menyantuni Anak Yatim, Dijamin Masuk Surga dan Dekat Rasulullah
Ilustrasi anak yatim. [lisa runnels/Pixabay]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News


2. Mendapatkan Pahala Jihad

Menyantuni anak yatim juga dianggap sebagai jihad, yaitu perjuangan yang dilakukan untuk kebaikan. Dengan demikian, orang yang menyantuni anak yatim akan mendapatkan pahala jihad.

Nabi SAW pernah bersabda: Barang siapa yang mengasuh tiga anak yatim maka bagaikan bangun pada malam hari dan puasa pada siang harinya dan bagaikan orang yang keluarg setiap pagi dan sore menghunus pedangnya untuk berjihad di jalan Allah. [HR Ibnu Majah]

3. Mendapatkan Ketenangan di Surga

Orang yang menyantuni anak yatim akan mendapatkan ketenangan di akhirat. Mereka akan dihindarkan dari siksa akhirat karena Allah SWT tidak akan menyiksa orang yang menyayangi anak yatim.

4. Menghindarkan Siksa Akhirat

Menyantuni anak yatim dapat menghindarkan dari siksa akhirat. Dengan menyayangi dan merawat anak yatim, seseorang dapat memperoleh pahala yang sangat besar dan dihindarkan dari siksa akhirat.

Dalam Islam, anak yatim dianggap sebagai golongan yang paling berhak mendapatkan pertolongan dan kasih sayang dari masyarakat. Oleh karena itu, menyantuni anak yatim merupakan kegiatan yang sangat mulia dan dipuji oleh Allah SWT.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI