Olimpiade Tokyo: NOC Indonesia Berangkatkan Atlet Angkat Besi dan Rowing Malam Ini

Arief Apriadi Suara.Com
Selasa, 20 Juli 2021 | 20:54 WIB
Olimpiade Tokyo: NOC Indonesia Berangkatkan Atlet Angkat Besi dan Rowing Malam Ini
Komite Olimpiade Indonesia (NOC Indonesia) kembali memberangkatkan rombongan kontingen Merah Putih untuk Olimpiade Tokyo 2020 melalui Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang, Selasa (20/7/2021) malam WIB. [Dok. NOC Indonesia]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Seperti diketahui, atlet-atlet yang sudah ada disana mereka sudah diperbolehkan untuk melakukan latihan di fasilitas-fasilitas latihan dengan model bubble tanpa atlet dari negara lain."

Setelah rombongan yang berangkat malam ini, kloter selanjutnya akan berangkat pada tanggal 24 Juli mendatang yang berisikan cabor atletik dan sisa rombongan lainnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI