Kemudian, ganda putra Grup A Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo yang menaklukkan pasangan India Satwiksairaj Rankireddy/Chirag Shetty dengan hasil akhir 21-13, 21-12.
Selanjutnya, akan ada penampilan dari ganda putra Grup D Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan melawan Aaron Chia/Soh Wooi Yik asal Malaysia pada pukul 17.20 WIB. (Antara)