PBSI Bongkar Alasan Indonesia Open 2024 Batal di Indonesia Arena

Arief Apriadi Suara.Com
Selasa, 02 April 2024 | 20:05 WIB
PBSI Bongkar Alasan Indonesia Open 2024 Batal di Indonesia Arena
Suasana Lapangan dan tribun penonton di Indonesia Arena, Senayan, Jakarta, Selasa (11/7/2023). [Suara.com/Alfian Winanto]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Pria yang juga menjabat Ketua Komisi Pengembangan Komersial PBSI itu pun berharap PPKGBK bisa segera merenovasi Indonesia Arena agar pada edisi tahun depan, Indonesia Open sudah bisa digelar di sana.

"Akhirnya kami mengurungkan niat dan minta PPKGBK melakukan perbaikan agar bisa sesuai standar BWF. Mereka sudah janji perbaikan agar tahun depan bisa diadakan Indonesia Open di sana. Ini harapan besar bukan hanya PBSI tapi juga badminton lovers," jelas Armand.

Indonesia Open 2024 akan berlangsung di Istora Senayan, Jakarta pada 4-9 Juni 2024. Ajang yang menyediakan hadiah total 1,3 juta dollar AS ini akan menjadi salah satu event untuk menentukan seeding atau nomor unggulan para pebulu tangkis di Olimpiade 2024.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI