Dijuluki Titan Triggerfish, Ikan Ini Bisa Berburu hingga ke "Darat"

Rabu, 23 September 2020 | 07:00 WIB
Dijuluki Titan Triggerfish, Ikan Ini Bisa Berburu hingga ke "Darat"
Spesies Titan Triggerfish. (YouTube/ Deep Marine Scenes)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Studi juga menyisakan pertanyaan menarik terkait dengan penglihatan ikan. Ilmuwan cukup terkesima mengingat ikan itu bisa melihat secara akurat dan memangsa target.

Mengingat permukaan bawah air yang membiaskan cahaya berbeda ke udara, kemampuan penglihatan ikan dinilai ilmuwan sebagai "prestasi yang bagus".

Triggerfish dikenal sebagai hewan yang cukup cerdas karena spesies itu akan membalik bulu babi agar mereka busa mengakses dan memakan perut mangsa tanpa perlu terkena bulu runcingnya.

Atas pemikiran "out of the box" di atas, sepertinya cara berburu Titan Triggerfish yang sengaja mendamparkan diri ke darat bukanlah sesuatu yang mengagetkan bagi ikan tersebut.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI