Suara.com - Pemain Mobile Legends (ML) umumnya bisa mengklaim item-item gratis menggunakan kode redeem 5 Oktober 2021 yang telah tersedia saat ini.
Pemain ML bisa mendapatkan item tanpa melakukan pembelian dalam game.
Kode redeem ML 5 Oktober 2021 menawarkan hadiah menarik seperti skin permanen, skin trial, hingga diamond.
Berikut ini kode redeem ML baru 5 Oktober 2021 yang bisa diklaim pemain, berdasarkan video yang diunggah saluran YouTube Bang Radoth, Kov Moscov Gaming, dan Ming Official:
- cu5c6s7tv
- ee7u2r7tv
- bwk3ju7tv
- fb7z7x7tv
- 7f3f2acavgkz2cqw
- 89fnc787qrw622cq5
- pufz4n5mz2fm22c7k
Untuk melakukan penukaran kode redeem ML pun sangat mudah.
![Aplikasi game Mobile Legends di sebuah ponsel pintar. [Shutterstock]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2018/05/10/84715-mobile-legends.jpg)
Berikut ini langkah demi langkah yang harus dilakukan pemain untuk mengklaim kode redeem ML 5 Oktober 2021:
- Akses laman resmi https://m.mobilelegends.com/en/codexchange
- Masukkan salah satu kode redeem ML di atas pada kotak Redemption Code.
- Masukkan ID user game Mobile Legends beserta kode verifikasi pada kotak yang tersedia.
- Klik Redeem.
Jika sukses, masuk ke akun Mobile Legends dan hadiah akan langsung dikirim langsung melalui in-game mail.
Biasanya, hanya dibutuhkan waktu hitungan menit untuk mendapatkan item gratis.
Jika gagal gagal mengklaim kode redeem ML 5 Oktober 2021, ulangi cara di atas dan coba masukkan kode redeem Mobile Legends lainnya hingga berhasil.
Baca Juga: TERBARU! Berikut 11 Kode Redeem FF 5 Oktober 2021
Penting diingat bahwa jika pemain telah menggunakan kode redeem ML dengan huruf akhir terlalu sering, hal itu bisa menyebabkan limit akses kode ke dalam akun.