Kreator TikTok Dilaporkan Dibayar untuk Sebar Propaganda Invasi Rusia ke Ukraina

Sebuah laporan mengungkapkan kalau beberapa kreator TikTok telah dibayar untuk menyebarkan video pro pemerintah yang mendukung invasi Rusia ke Ukraina.
Belum jelas berapa banyak kampanye propaganda serupa yang dilakukan hingga saat ini. Tidak ada kejelasan juga apakah kampanye seperti itu efektif dilakukan.
TikTok sendiri belum menanggapi kampanye Kremlin (pemerintah Rusia) ini.
Mereka memberi tahu cara untuk menemukan ancaman dan misinformasi berbahaya soal perang Rusia-Ukraina.
![Cuitan TikTok larangan live streaming konten di Rusia. [Twitter]](https://media.suara.com/pictures/original/2022/03/14/58492-cuitan-tiktok-larangan-live-streaming-konten-di-rusia.jpg)
Tidak jelas juga apakah pemerintah Rusia ikut terlibat dalam kampanye propaganda ini.
Baca Juga: Anthem Boys Luncurkan Live Tour Perdana di TikTok, Angkat Potensi Wisata Nusantara ke Global
Sebab mereka lebih memilih memblokir media sosial seperti Facebook dan Instagram.