TV Analog Mati Besok, Distribusi STB Gratis di Jabodetabek Sudah 100 Persen

Selasa, 04 Oktober 2022 | 11:05 WIB
TV Analog Mati Besok, Distribusi STB Gratis di Jabodetabek Sudah 100 Persen
Ilustrasi set top box atau STB untuk mengakses siaran tv digital. [Antara]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Kedua, telah beroperasi siaran TV digital pada cakupan siaran TV analog sebagai penggantinya.

Ketiga, sudah dilakukan pembagian bantuan Set Top Box (STB) bagi Rumah Tangga Miskin di wilayah tersebut.

Demikian halnya dengan kesiapan siaran televisi digital di Jabodetabek. Infrastruktur siaran TV digital di Jabodetabek telah seluruhnya beroperasi melalui tujuh operator multipleksing (MUX), yaitu Lembaga Penyiaran Publik TVRI dan enam lembaga penyiaran swasta.

Ilustrasi set top box untuk mengakses TV digital. [Antara]
Ilustrasi set top box untuk mengakses TV digital. [Antara]

“Saat ini, 23 stasiun televisi di Jabodetabek sudah bermigrasi dari analog ke digital, serta terdapat program-program siaran televisi digital baru yang menambah keragaman pilihan konten acara yang dapat disaksikan oleh masyarakat,” ungkap Niken.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI