Indosat Ooredoo Hutchison dan Cisco Gelar Pelatihan Cybersecurity

Dythia Novianty Suara.Com
Rabu, 06 Desember 2023 | 09:00 WIB
Indosat Ooredoo Hutchison dan Cisco Gelar Pelatihan Cybersecurity
ID Camp Cybersecurity. [Indosat Ooredoo Hutchison]
ID Camp Cybersecurity. [Indosat Ooredoo Hutchison]
ID Camp Cybersecurity. [Indosat Ooredoo Hutchison]

Pelatihan yang menjadi kelas terbaru IDCamp dari Indosat dan Cisco ini juga dapat diikuti oleh peserta IDCamp 2023 yang saat ini berjumlah lebih dari 90 ribu developer, dengan mengakses Learning Path Cybersecurity di website IDCamp.

Kolaborasi strategis dari Indosat dan Cisco ini memiliki target yang lebih luas dengan berencana melatih 50 ribu peserta melalui program IDCamp pada tahun pertama, sehingga dapat ditingkatkan menjadi 200 ribu peserta dalam tiga tahun ke depan.

“Kami berharap dapat membantu menekan kejahatan siber di Indonesia," tutup Steve.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI