Infinix Pamer Teknologi Pendingin, Fokus di HP Gaming?

Dythia Novianty Suara.Com
Rabu, 28 Februari 2024 | 12:48 WIB
Infinix Pamer Teknologi Pendingin, Fokus di HP Gaming?
Logo Infinix. [Suara.com]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Selain pendinginan yang inovatif, ponsel konsep ini juga dilengkapi dengan prosesor visual Pixelworks untuk membantu GPU.

Selain itu, menjanjikan kecepatan refresh layar hingga 180Hz untuk resolusi FHD+ dan 144Hz untuk resolusi QHD+, sehingga menetapkan standar baru untuk tampilan gaming.

Meskipun Infinix berencana meluncurkan ponsel gaming pada 2024 nanti, spesifikasinya masih dirahasiakan.

Tapi, ekspektasinya tinggi mengingat potensi yang terlihat dalam konsep ini.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI