Cara Membuat Link Saldo DANA Kaget
Bagi pengguna yang ingin membagikan saldo DANA Kaget bisa mengikuti langkah ini. Sebelumnya, pastikan jika aplikasi DANA sudah diperbarui ke versi terbaru.
1. Masuk ke aplikasi, kemudian pilih menu DANA Kaget di bagian utama atau cari di kolom pencarian.
2. Masukkan nominal saldo yang ingin dibagikan.
3. Pilih metode pembagian, rata (equal) atau acak (random).
4. Tentukan berapa orang yang bisa menerima saldo DANA Kaget.
5. Opsional, kamu biss menambahkan pesan untuk penerima, seperti ucapan singkat atau penjelasan.
6. Setelah itu, pilih lik Buat Link dan salin tautan yang muncul.
7. Kirim tautan ke penerima melalui aplikasi pesan, media sosial, hingga platform lainnya.
Seiring dengan kepopulerannya, link penipuan yang mengatasnamakan DANA juga kian banyak.
Baca Juga: 5 Cara Dapat Saldo DANA Gratis Hari Ini Tanpa Undang Teman, Langsung Cair
Bahkan banyak orang yang mudah tergoda dengan hadiah besar atau uang tunai yang ditawarkan. Sehingga mereka tidak teliti dalam mengklaim link DANA Kaget yang asli.
Cara Klaim Link Saldo DANA Kaget Terbaru
Agar bisa mendapatkan saldo dengan memanfaatkan link DANA Kaget dan menggunakannya untuk membeli Diamonds FF, maka kamu bisa mengikuti langkah-langkah berikut.
Diketahui, untuk mendapatkan saldo DANA Gratis pengguna bisa memanfaatkan event dan fitur berikut ini. Simak penjelasan lengkapnya berikut ini.
1. Klaim Saldo DANA Gratis lewat Fitur DANA kaget
• Pastikan aplikasi DANA sudah diperbarui ke versi terbaru (DANA Premium).
• Pastikan tautan memiliki domain Link.dana.id dan didapatkan dari event atau media sosial yang terpercaya.