6. nubia A56 (Rp1.079.000)

nubia A56 didukung fitur AI Google Gemini, makin pintar untuk meningkatkan produktivitas. Harganya relatif lebih terjangkau dengan beragam fitur canggih yang belum ditemukan pada produk sejenis.
Kameranya diperkaya dengan berbagai filter kreatif untuk mengedit foto. Dilengkapi dengan fitur keamanan ganda, yakni face unlock dan sensor sidik jari di samping. Tersedia dalam dua pilihan warna yang elegan, yakni Celestial Black dan Floating Gold. Memory 12 GB, kapasitas baterai 5.000 mAh.
Kontributor : Rizky Melinda