Momen Gibran Naik Motor Listrik ke Kampanye Akbar GBK

Sabtu, 10 Februari 2024 | 15:04 WIB
Momen Gibran Rakabuming Raka bonceng Selvi Ananda ke panggung kampanye akbar di GBK (YouTube/Waktunya Indonesia Maju)

Suara.com - Gibran Rakabuming Raka akhirnya tiba di acara kampanye akbar Prabowo-Gibran di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, Sabtu (10/2/2024).

Pantauan Suara.com, Cawapres nomor urut 2 datang menggunakan sepeda motor listrik sekitar pukul 13.40 WIB membonceng istrinya Selvi Ananda

Berbeda dari capres Prabowo Subianto yang masuk melewati pintu VVIP SUGBK, Gibran masuk lewat pintu merah dekat Gate C. Kehadiran Gibran nampak disambut pendukung yang telah memadati SUGBK sejak pagi tadi.

Sebelumnya Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo-Gibran berencana memajukan acara kampanye akbar di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, Sabtu (10/2/2024). Selengkapnya, simak video di atas.

Video Editor: Eko

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kira-Kira Cara Kerjamu Mirip dengan Presiden RI ke Berapa?
Ikuti Kuisnya ➔
Checklist Mobil Bekas: 30 Pertanyaan Pemandu pas Cek Unit Mandiri, Penentu Layak Beli atau Tidak
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mental Health Check-in, Kamu Lagi di Fase Apa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Pilih Jenis Motor Favorit untuk Tahu Gaya Pertemanan Kamu di Jalanan
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI