Suara.com - Jenazah diplomat muda Kementerian Luar Negeri, Arya Daru Pangayunan, dimakamkan di TPU Sunten Cemetery, Banguntapan, Bantul, Rabu sore (9/7). Kemenlu menegaskan tidak ingin berspekulasi terkait penyebab kematian dan memilih menunggu hasil penyelidikan polisi.
(ANTARA/Imam Prasetyo Nugroho/Denno Ramdha Asmara/I Gusti Agung Ayu N)
Pemakaman Arya Daru: Kemlu Pilih Tunggu Hasil Polisi, Tolak Spekulasi Penyebab Kematian
Rinaldi Aban Suara.Com
Kamis, 10 Juli 2025 | 13:35 WIB
BERITA TERKAIT
Baskara Putra Komentari Kasus 2 ASN yang Tewas Mengenaskan, Begini Katanya
12 Juli 2025 | 15:01 WIB WIBREKOMENDASI
TERKINI