Era Patrick Kluivert Berakhir, DPR Dorong Shin Tae-yong Kembali Tangani Timnas

Yulita Futty Suara.Com
Selasa, 21 Oktober 2025 | 08:00 WIB
Shin Tae Yong dalam film Ghost Soccer: Bola Mati [Istimewa]

Suara.com - Patrick Kluivert resmi didepak dari posisinya sebagai Pelatih Kepala Timnas Indonesia. Kini berbagai spekulasi siapa yang akan menjadi penggantinya ramai diperbincangkan.

Salah satunya, nama Shin Tae-yong (STY) kembali menggema, kali ini dari lingkungan parlemen. Adalah Anggota Komisi X DPR RI, Habib Syarief Muhammad, secara pribadi menyatakan dukungannya agar STY kembali menukangi Skuad Garuda.

"Kalau memang pilihannya sementara ini kepada Shin Tae-yong, saya kira secara pribadi, bukan sebagai Komisi X ya, secara pribadi saya setuju," ujar Habib di Komplek Parlemen, Kamis (16/10/2025).

Selengkapnya dalam video ini. 

Host/Video Editor: Nova/Mutiara

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Bagaimana Prediksimu untuk Tahun 2026? Lebih Baik atau Lebih Suram?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Trivia Natal: Uji Pengetahuan Anda Tentang Tradisi Natal di Berbagai Negara
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Kepribadian: Siapa Karakter Ikonik Natal dalam Dirimu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Mitos vs Fakta Sampah: Cara Cerdas Jadi Pahlawan Kebersihan Lingkungan
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI