5 CEO Cantik dan Sukses dari Cina

Ruben Setiawan Suara.Com
Jum'at, 04 Juli 2014 | 03:41 WIB
5 CEO Cantik dan Sukses dari Cina
Hu Minshan. (Asia One)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

3. Zhang Qiong.

Perempuan ini juga punya catatan akademik yang tak kalah hebatnya. Zhang adalah lulusan dari Stanford Business School. Ia menjadi salah satu pengacara sekuritas pertama di bawah undang-undang Cina yang baru direformasi.

Saat ini, Zhang menjadi CEO dari Asian Business Consulting Group dan perusahaan penanaman modal Pan-Asian.

4. Dong Siyang.

Dong Siyang pernah belajar di sebuah universitas di Singapura sebelum mengambil gelar MBA di universitas Amerika.

Setelah puas mengenyam pendidikan, Dong kembali ke Cina dan membangun bisnisnya sendiri. Hanya dalam kurun waktu tiga tahun, perusahaan Dong berkembang menjadi perusahaan multinasional. Saat ini, Dong menjadi CEO dari jaringan restoran Shakey Food Company. Restoran ini terkenal dengan promosi makanan organiknya.

5. Hu Minshan.

Hu Minshan adalah seorang pengusaha sukses asal Hong Kong, Cina. Ia terkenal dengan julukan "Si Ratu Jam Tangan".

Julukan itu ia dapat setelah berhasil menjual 1 juta jam tangan dalam waktu satu malam. (Asia One)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI