Penumpang KRL Harus Mau Bila Dilakukan Tes Antigen Secara Acak

Senin, 21 Juni 2021 | 12:27 WIB
Penumpang KRL Harus Mau Bila Dilakukan Tes Antigen Secara Acak
Sejumlah penumpang berada di dalam rangkaian KRL Commuter Line di Stasiun Sudirman, Jakarta, Senin (8/6). [Suara.com/Angga Budhiyanto]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sementara itu stasiun yang mencatat penurunan jumlah pengguna antara lain Stasiun Bogor (11.624 pengguna, turun 13 persen), Stasiun Bojonggede (10.935 pengguna, turun 15 persen) dan Stasiun Citayam (10.546 pengguna, turun 11 persen).

Layanan KRL Jabodetabek hingga hari ini masih beroperasi dengan 994 perjalanan KRL per hari mulai pukul 04.00-22.00 WIB. Pengguna dianjurkan untuk merencanakan perjalanannya dengan baik agar terhindar dari potensi kepadatan di stasiun maupun di dalam kereta, serta tidak memaksakan diri untuk naik ke kereta apabila sudah memenuhi kuota.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI