Mempertemukan Garis Sampah dan Garis Pariwisata di Satu Titik

Iwan Supriyatna Suara.Com
Jum'at, 24 Desember 2021 | 13:23 WIB
Mempertemukan Garis Sampah dan Garis Pariwisata di Satu Titik
President University (PresUniv), Dr. Ir. Yunita Ismail Masjud, M.Si.,.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Untuk mengintegrasikan seluruh stakeholders yang terlibat dalam pengelolaan sampah dan pemanfaatan limbahnya tersebut diperlukan aplikasi yang berbasis digital.

Dalam mengembangkan aplikasi ini, papar Yunita, PresUniv berkolaborasi dengan Fablab. Jadi, Fablab akan membantu mengembangkan aplikasi digital yang mampu mengintegrasikan seluruh sumber daya yang terlibat dalam mata rantai pengelolaan dan pemanfaatan sampah dan hasil olahannya.

“Jika upaya ini memperoleh dukungan dari semua stakeholders, saya optimis garis sampah sampah dan garis industri pariwisata pada suatu saat akan bertemu di satu titik,” pungkas Yunita.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI