IHSG Ditutup Tokcer di 6.959, 241 Saham Menguat

Kamis, 14 September 2023 | 16:42 WIB
IHSG Ditutup Tokcer di 6.959, 241 Saham Menguat
Pekerja beraktivitas dengan latar belakang layar pergerakan harga saham di Bursa Efek Indonesia, Jakarta Selatan, Senin (30/5/2022). [Suara.com/Alfian Winanto]

Suara.com - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada penutupan perdagangan sore ini Kamis (14/9/2023) berhasil ditutup menguat 0,34% atau naik 23,8 poin ke level 6.959.

Mengutip data RTI, IHSG bergerak variatif dari batas atas di level 6.968 hingga batas bawah pada level 6.927 setelah dibuka pada level 6.935.

Sepanjang hari ini 35 juta miliar lembar saham ditransaksikan dengan nilai mencapai Rp13,3 triliun. Sebanyak 241 saham berhasil menguat, 282 saham bergerak melemah sementara 232 saham tidak berubah sama sekali.

Saham-saham yang tergolong top gainer antara lain; POLU Naik 84 point atau menguat 24,56% ke level 426. RELI menguat 23,00% atau naik 115 point ke level 615. CYBR Naik 28 point atau menguat 18,18% ke level 182.

Selanjutnya saham HALO Naik 10 point atau menguat 17,85% ke level 66. AWAN Naik 28 point atau menguat 12,72% ke level 248.

Sementara saham-saham yang tergolong top losser antara lain; MAIN turun -109 point atau melemah -18,31% ke level 486. MDRN melemah -14,28% atau koreksi -1 point ke level 6. COCO terkoreksi -22 point atau melemah -11,57% ke level 168.

Selanjutnya saham MOLI turun -50 point atau melemah -11,21% ke level 396. PTSP melemah -195 point atau turun -10,80% ke level 1.610.

Di sisi lain, Indeks LQ45 tercatat naik 0,14% ke level 955,613. Sedangkan, JII menguat 0,44% ke level 562,514. Selanjutnya, IDX30 ditutup naik 0,10% ke level 495,411. Sementara IDX80 tercatat menguat 0,07% ke level 132,720.

Baca Juga: Keuangan Kembang Kempis, NET TV Umumkan PHK 30% Karyawan

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI