Komentar yang disampaikan Yustinus sendiri singkat, yakni:
“Waduh bisnis apa ini? Kok tampak terlalu meyakinkan jadinya mencurigakan…”
Dalam waktu singkat, komentar tersebut sudah ditayangkan lebih dari 32,5 ribu kali ketika artikel ini ditulis, dan ditanggapi oleh cukup banyak netizen.
Lalu apakah penelusuran akan dilakukan pada perusahaan tersebut?
Kontributor : I Made Rendika Ardian