BPKH Tunjuk UUS Bank DKI Sebagai Bank Pengelola Keuangan Haji

Iwan Supriyatna Suara.Com
Selasa, 23 Juli 2024 | 07:44 WIB
BPKH Tunjuk UUS Bank DKI Sebagai Bank Pengelola Keuangan Haji
Unit Usaha Syariah (UUS) Bank DKI mendapatkan kepercayaan dari BPKH sebagai salah satu Bank Umum Pengelola Keuangan Haji.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

“Selain Taharoh iB, Bank DKI turut menyediakan ragam pilihan produk dan layanan syariah, diantaranya rekening Tabungan iB, Giro iB, Deposito iB, hingga pembiayaan syariah seperti KUR, Pembiayaan Investasi, Pembiayaan Modal Kerja, Pembiayaan Ritel dan Mikro, serta Pembiayaan Konsumer. Termasuk menerapkan sistem Dual Banking Leverage Model (DBLM) yang memungkinkan nasabah untuk mengakses produk dan layanan syariah di seluruh Kantor Cabang Bank DKI,” tutup Arie.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI