Baca 10 detik
- MA menjatuhkan hukuman penjara tiga tahun dan denda sebesar Rp 634,7 miliar kepada TB.
- Owner dari PT Uniflora Prima (PT UP) merugikan negara hingga Rp317 miliar dari kasus pajak di tahun 2014.
- DJP kini menggandeng Pemerintah Singapura.
Untuk mengejar sisa aset yang diduga disembunyikan, DJP kini menggandeng Pemerintah Singapura melalui mekanisme Mutual Legal Assistance (MLA) atau Timbal Balik dalam Masalah Pidana, serta bekerja sama dengan otoritas pajak di Malaysia, British Virgin Islands, dan yurisdiksi lainnya.