Kata-kata Steven Gerrard itu sepertinya terbukti benar. Luis Suarez memilih bertahan dan satu tahun setelahnya, tepatnya pada Juli 2014, Suarez memilih hengkang ke Barcelona dengan mahar 65 juta poundsterling. Kini, ia menjadi salah satu penyerang andalan di lini depan Blaugrana. (bolatimes.com)
Dapat Bisikan Legenda Liverpool, Luis Suarez Gagal Berseragam Arsenal
Jum'at, 15 Maret 2019 | 21:10 WIB

Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
- 1
- 2
BERITA TERKAIT
Yann Sommer: Pahlawan Datang dari Kesuksesan Inter Milan 'Kadali' MU
07 Mei 2025 | 09:40 WIB WIBREKOMENDASI
TERKINI