3. Lolos ke Semifinal, Timnas Indonesia U-22 Langsung Fokus Lawan Myanmar
![Pelatih Timnas Indonesia U-22, Indra Sjafri. [ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2019/11/26/44126-indra-sjafri.jpg)
Timnas Indonesia U-22 dipastikan lolos ke semifinal cabang olahraga sepakboa SEA Games 2019 setelah keluar sebagai runner-up Grup B dengan perolehan 12 poin dari lima pertandingan.
Timnas Indonesia U-22 melaju ditemani Vietnam yang keluar sebagai juara Grup B dengan perolehan 13 poin.
4. Jajal Kekuatan Inter Milan, Timnas Indonesia U-20 All-Stars Kalah Tipis
![Pesepakbola Timnas Indonesia U-20 All-Stars, Mochammad Supriadi (kiri) berebut bola dengan pesepakbola Inter Milan U-18, Eduardo Sottini pada laga U-20 International Cup 2019 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Kamis (5/12/2019). [ANTARA FOTO/Fikri Yusuf]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2019/12/05/91267-timnas-indonesia-u-20-all-stars-vs-inter-milan-u-18.jpg)
Kesebelasan Inter Milan U-18 menaklukan Timnas Indonesia U-20 All-Stars dengan skor tipis 1-0 pada laga turnamen eksibisi U-20 International Cup 2019 yang dihelat di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Kamis (5/12/2019).
Sejak kick-off babak pertama, para pemain Inter langsung menekan ke daerah pertahanan Timnas Indonesia U-20 All-Stars.
5. FAM Pecat Ong Kim Swee dari Kursi Pelatih Timnas Malaysia U-22
Baca Juga: Arsenal Tumbang di Emirates, Berikut Hasil dan Klasemen Liga Inggris

Perjalanan Ong Kim Swee bersama Timnas Malaysia U-22 telah berakhir. Federasi Sepak Bola Malaysia (FAM) memutuskan tidak akan memperpanjang kontraknya yang akan berakhir pada 31 Desember 2019.