Prediksi Napoli vs Liverpool di Liga Champions Malam Ini: Preview, H2H, Skor hingga Susunan Pemain

Arief Apriadi Suara.Com
Rabu, 07 September 2022 | 11:30 WIB
Prediksi Napoli vs Liverpool di Liga Champions Malam Ini: Preview, H2H, Skor hingga Susunan Pemain
Pemain depan Napoli Hirving Lozano (kiri) dan pemain tengah Liverpool Jordan Henderson melakukan sundulan selama pertandingan pertandingan sepak bola Grup E Liga Champions, Napoli melawan Liverpool di Stadion San Paolo, Naples, Italia, Rabu (18/9) dini hari WIB. [Andreas SOLARO / AFP]

Meski demikian, Liverpool tercatat cuma sekali menang dalam empat pertemuan terakhirnya dengan Napoli, sementara sisanya berakhir dengan dua kekalahan dan sekali imbang.

Rekor Pertemuan atau Head to Head (H2H) Napoli vs Liverpool

4 Pertemuan Terakhir

  • 28/11/2019 Liverpool 1-1 Napoli (UCL)
  • 18/09/2019 Napoli 2-0 Liverpool (UCL)
  • 12/12/2018 Liverpool 1-0 Napoli (UCL)
  • 04/10/2018 Napoli 1-0 Liverpool (UCL).

Prediksi Skor Napoli vs Liverpool

SportsMole memprediksi Liverpool akan kalah dalam laga ini. Napoli asuhan Luciano Spalletti dijagokan untuk meraih kemenangan dengan skor tipis 2-1.

Prediksi itu tak lepas dari performa kedua tim dalam beberapa pekan terakhir, juga faktor inkonsistensi Liverpool yang tengah diterpa badai cedera.

Prakiraaan Susunan Pemain Napoli vs Liverpool

Napoli (4-3-3): Meret; Di Lorenzo, Kim, Rrahmani, Rui; Zielinski, Zambo Anguissa, Lobotka; Politano, Raspadori, Kvaratskhelia.

Pelatih: Luciano Spalletti.

Baca Juga: Kylian Mbappe Menggila, PSG Lumat Juventus di Liga Champions

Liverpool (4-3-3): Alisson; Alexander-Arnold, Matip, Van Dijk, Robertson; Elliott, Fabinho, Milner; Salah, Nunez, Diaz.

Pelatih: Jurgen Klopp.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI