Luis Milla Minta Skuad Persib Siapkan Mental Hadapi Lini Tengah Persebaya

Senin, 13 Maret 2023 | 13:23 WIB
Luis Milla Minta Skuad Persib Siapkan Mental Hadapi Lini Tengah Persebaya
Pelatih Luis Milla menjalani debut bersama Persib Bandung saat menjamu RANS Nusantara FC dalam laga pekan kedelapan Liga 1 2022/2023 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Bandung, Minggu (4/9/2022). [Persib Bandung]. [Persib Bandung]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Maung Bandung --julukan Persib-- bahkan kalah tiga kali dalam empat pertandingan pamungkas di Liga 1 musim ini.

Tak ayal, Persib kian tercecer dalam persaingan juara dengan PSM Makassar.

Persib terpaku di peringkat kedua klasemen dengan koleksi 52 poin dari 27 pertandingan, terpaut 13 angka dari PSM yang telah bermain 29 kali.

Bicara head-to-head, dalam sembilan pertemuan terakhir melawan Persebaya, Persib berhasil meraih lima kemenangan.

Adapun Persebaya memenangkan tiga pertandingan lainnya dan satu laga sisa berakhir imbang.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI