AHHA PS Pati Main Kasar, Atta Halilintar Minta Maaf dan Sanksi Pemain

Sumarni Suara.Com
Rabu, 08 September 2021 | 17:53 WIB
AHHA PS Pati Main Kasar, Atta Halilintar Minta Maaf dan Sanksi Pemain
Atta Halilintar. (Instagram/@attahalilintar)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Respect !! Sukses selalu bang," imbuh @ahha.emakindonesia.

Seperti diketahu, dua pemain AHHA PS Pati yakni Syaiful Indra Cahya dan Zulham Zahmrun melakukan tindakan kasar dalam pertandingan persahabatan melawan Persiraja di lapangan Pancoran Soccer Field, Jakarta, Senin (06/09/2021).

Syaiful Indra Cahya kedapatan melayangkan kaki terlalu tinggi. Sehingga kakinya mengenai wajah pemain Persiraja, Muhammad Nadhif.

Sementara itu, Zulham Zahmrun melakukan dua tekel keras pada pemain Persiraja dan memincu keributan antar pemain di lapangan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI