Makin Dewasa malah Makin Imut, Ini 8 Potret Transformasi Jaemin NCT

Tinwarotul Fatonah Suara.Com
Jum'at, 01 Oktober 2021 | 16:29 WIB
Makin Dewasa malah Makin Imut, Ini 8 Potret Transformasi Jaemin NCT
Transformasi Jaemin NCT (Instagram)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

6. Comeback

Transformasi Jaemin NCT (Instagram/@kpop_love__page)
Transformasi Jaemin NCT (Instagram/@kpop_love__page)

Setelah debut bersama NCT Dream pada 2016 silam, SM Entertainment mengumumkan bahwa Jaemin terpaksa tidak bisa meneruskan comeback bersama NCT Dream. Saat itu Jaemin mengalami cedera dan harus hiatus dari NCT Dream.

Pada 4 Maret 2018 lalu, Jaemin kembali sebagai anggota NCT Dream dan melakukan comeback bersama anggota lainnya dengan lagu “GO”.

7. Gaya Rambut Putih

Transformasi Jaemin NCT (Instagram/@na.jaemin0813)
Transformasi Jaemin NCT (Instagram/@na.jaemin0813)

Sebagai seorang idol, Jaemin tentunya kerap mengganti warna rambutnya dengan warna yang berbeda-beda. 

Meski kerap tampil dengan warna rambut beda, Jaemin tetap terlihat memesona dengan wajahnya yang imut. Dalam potret itu Jaemin tampil dengan warna rambut putih. Sebelum ini Jaemin juga pernah tampil dengan rambut pink.

8. Jaemin Kini

Transformasi Jaemin NCT (Instagram/@na.jaemin0813)
Transformasi Jaemin NCT (Instagram/@na.jaemin0813)

Kini karier Jaemin semakin gemilang dan sukses berkat bergabung dengan grup idola NCT yang berada di bawah naungan agensi SM Entertainment.

Seiring berjalannya waktu, penampilan Jaemin NCT ini juga semakin memesona para penggemarnya. Tak hanya tampil imut, Jaemin juga bisa tampil dewasa. Dalam potret itu Jaemin terlihat sudah beranjak dewasa dengan gayanya yang menawan. 

Baca Juga: 3 Member NCT yang Dijuluki Anak Tunggal Kaya Raya

Itu tadi transformasi Jaemin NCT yang kini makin imut dan makin dewasa. Udah terpesona dengan Jaemin NCT?

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI