Sule Terang-terangan Beberkan Alasan Pakai Bandana, Tiru Atta Halilintar?

Jum'at, 11 Februari 2022 | 11:15 WIB
Sule Terang-terangan Beberkan Alasan Pakai Bandana, Tiru Atta Halilintar?
Sule (YouTube/KUY Entertainment)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Kan si Atta waktu itu dilelang tuh mahal, saya jadi terinspirasi dari Atta biar saya pake bandana biar bisa dilelang," ucapnya.

Perihal itu, sejumlah netizen menyinggung gaya baru Sule dengan ciri khas suku Sunda.

"Sule gak mau ngilangin tradisi Jawa Barat," tulis seorang netizen, "Bagus banget pemikiran kang Sule," balas netizen lain, "Keren," sambung netizen lainnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI