7 Pesona Artis Pria Asal Bali, Ada Arya Saloka dan Maxime Bouttier

Ismail Suara.Com
Kamis, 04 Agustus 2022 | 18:48 WIB
7 Pesona Artis Pria Asal Bali, Ada Arya Saloka dan Maxime Bouttier
Arya Saloka [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Beberapa artis lelaki asal Bali ini berhasil menyita perhatian. Mereka berhasil menjadi aktor di tengah persaingan ketat sebagai seorang entertain. 

Sebuat saja Arya Saloka yang berhasil dicintai oleh para penggemar sinetron setelah membintangi Ikatan Cinta bersama Amanda Manopo.

Selain Arya Saloka beberapa aktor ini ternyata berasal dari Bali. Mereka juga wara wiri di dunia entertain sebagai seorang aktor dan musisi.

1. Arya Saloka

Sumber Kekayaan Arya Saloka (instagram/@arya.saloka)
Pesona Memikat Artis Pria Asal Bali (instagram/@arya.saloka)

Aktor bernama lengkap Arya Saloka Yuda Prawira Suryowilogo itu lahir dan besar di Denpasar, Bali. Bahkan dia memulai kariernya sebagai aktor juga saat masih di Bali dengan menjadi figuran.

2. Maxime Bouttier

Potret Maxime Bouttier (Instagram/@bouttier_maxime)
Pesona Memikat Artis Pria Asal Bali (Instagram/@bouttier_maxime)

Sekilas kalau melihat Maxime Bouttier adalah cowok blasteran. Iya benar, dia memang blasteran dari ayah asal Prancis dan ibunya asli Bali. Dia juga sebelum di Jakarta, dulu besar di Pulau Dewata.

3. Ajun Perwira

Ajun Perwira [Suara.com/Evi Ariska]
Pesona Memikat Artis Pria Asal Bali [Suara.com/Evi Ariska]

Aktor bernama asli Anak Agung Bagus Perwira Karang ini asli Bali. Dari namanya saja sudah ketahuan kalau dia adalah orang Bali. Ajun bahkan lahir dari pasangan Bali tulen.

Baca Juga: Akui Kualitas Bali United, RD: Tapi RANS Tidak Gentar!

4. Oka Antara

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI