Unggahan Instagram Aldila Jelita Bikin Heboh, Akan Bercerai dari Indra Bekti?

Sabtu, 25 Februari 2023 | 17:47 WIB
Unggahan Instagram Aldila Jelita Bikin Heboh, Akan Bercerai dari Indra Bekti?
Indra Bekti dan Aldila Jelita (Instagram/dhila_bekti)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Mungkin caption-nya agak membingungkan. Orang jdi beda mengartikannya Bun," ujar akun @kanaka***.

"Kalau beneran pisah ya pantesa aja suaminya baru sakit empat hari sudah minta donasi karena hartanya lagi dipersiapkan saat dia menjadi lajang," imbuh akun @isma***.

"Ini mah postingan habis beranten. Playing victim amat. Ketahuan dulu ngerawat anaknya enggak ikhlas keles," komentar akun @rahmi***.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI