Tipu Banyak Orang, Aldy Maldini Diduga Pinjam Uang Fans Demi Beli Bunga untuk Tembak Erika Carlina

Selasa, 13 Mei 2025 | 12:13 WIB
Tipu Banyak Orang, Aldy Maldini Diduga Pinjam Uang Fans Demi Beli Bunga untuk Tembak Erika Carlina
Aldy Maldini dan Erika Carlina [YouTube/TS Media]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Namun begitu, Aldy Maldini tak membenarkan secara detail, tindak penipuan apa saja yang pernah dia lakukan dan siapa saja korbannya serta berapa jumlah uang yang sudah dia tilap.

Mengingat korbannya bukan dari kalangan penggemar saja. Dokter Richard Lee mengaku pernah ditipu oleh sang artis.

Beberapa tahun lalu, dia mengundang Aldy Maldini untuk acara kliniknya dan sudah transfer Rp 10 juta. Hanya saja, Aldy Maldini tidak datang ke acara tersebut.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI