Tidak Subur, Pria Ini Bingung Sang Istri Bisa Hamil

Kamis, 20 Juni 2019 | 17:25 WIB
Tidak Subur, Pria Ini Bingung Sang Istri Bisa Hamil
Ilustrasi selingkuh, cemburu, melihat ponsel pasangan. (Shutterstock)

Suara.com - Seorang pria yang tidak tahu apa-apa mulai mencurigai istrinya selingkuh setelah mengetahui bahwa dia hamil. Sebab, setelah menikah selama 3 tahun, sang suami didiagnosis menderita azoospermia pada bulan Desember.

Melansir dari Daily Star, penyakit itu membuatnya tidak subur dan sulit memiliki anak. Anehnya, beberapa bulan setelah mengetahui kondisi tersebut, istrinya hamil.

Setelah diagnosis tahun lalu, ia baru akan menjalani operasi untuk memperbaiki kondisinya pada bulan Juli mendatang.

Ia pun kemudian menulis kegelisahannya itu di forum Reddit. "Dia punya dorongan seks yang tinggi seperti saya, jadi kita masih sangat aktif secara seksual, tetapi seharusnya tidak ada cara saya bisa membuatnya hamil," ungkapnya.

Ketika dia pertama kali menerima berita bahwa istrinya hamil, dia langsung tertegun dan sekarang menjadi curiga. Meski sang istri tidak memperlihatkan indikasi sudah selingkuh, sang suami masih khawatir.

Ilustrasi kekasih berselingkuh via telepon pintar (Shutterstock).
Ilustrasi kekasih berselingkuh via telepon pintar (Shutterstock).

"Pekerjaannya sering membuatnya menemani klien untuk makan malam. Dia selalu memakai salah satu parfum yang sama, tapi dia kembali suatu malam berbau sangat berbeda,"

Sejak dibagikan dua hari lalu, pos tersebut menerima lebih dari 17.300 komentar. Satu orang berkata, "Saya akan mengatakan Anda harus menunggu. Kadang-kadang biologi bisa mengejutkan kita, tetapi bersiaplah untuk skenario terburuk."

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI