Di sana, Tamara Bleszynski terlihat menikmati pecel dan rawon di sebuah warung. Gayanya yang sederhana pun sukses menuai pujian.
3. Cinta Laura

Sering berada di luar negeri, Cinta Laura juga tak ragu makan di warung bersama sahabat-sahabatnya.
Cinta Laura pun terlihat tampil sederhana pada kesempatan itu. Lewat unggahan Instagram miliknya, aktris satu ini mengungkapkan jika dirinya tengah bersantai di warteg.