Viral 2 Balita Kena Prank Kotak Es Krim, Reaksi Polosnya Bikin Publik Gemas

Rabu, 08 Juni 2022 | 14:45 WIB
Viral 2 Balita Kena Prank Kotak Es Krim, Reaksi Polosnya Bikin Publik Gemas
Ilustrasi anak makan es krim (Pexels/Tima Miroshnichenko)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Wkwkwk lain kali jangan terlalu bersemangat ya Bella," komentar seorang warganet.

Warganet lain ikut berkomentar. "Ngakak tolong wkwkwk yang satu pasrah banget ngajaknya," ujar warganet ini.

"Keiko sepertinya sudah mengerti, hidup ini tidak selalu seperti rencana," tulis warganet lainnya di kolom komentar.

Sementara itu, hingga Rabu (8/6/2022), video ini sudah ditonton sebanyak lebih dari 2 juta kali di TikTok.

Untuk menonton video selengkapnya, klik di sini!

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI