Hobi Nyanyi dan Karaoke, Cari Tahu Microphone yang Sesuai Kebutuhan

Bimo Aria Fundrika Suara.Com
Selasa, 12 Juli 2022 | 18:11 WIB
Hobi Nyanyi dan Karaoke, Cari Tahu Microphone yang Sesuai Kebutuhan
Ilustrasi karaoke (Shutterstock).
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Merupakan Microphone Wireless Headset dan Lavalier, dengan jarak jangkauan hingga 100 m. Tipe ini dirancang untuk broadcast dan live events, menyediakan lebih dari 200 frequency, pengaturan yang mudah dan high-low conversion.

Nakamichi NC230

Merupakan Microphone Wireless Handheld dengan sistem True Diversity, dengan jarak jangkauan hingga 100 m. Tipe ini dirancang untuk kebutuhan karaoke, full-automatic search frequency, pengaturan mudah, professional phase-locked loop (PLL) circuit. Tersedia dalam pilihan warna hitam, gold, dan merah.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI