Merasa Bayinya Tak Bergerak Lagi di Dalam Perut, Istri Aji Yusman Desak Suaminya Usaha Untuk Cari Biaya USG

Dinda Rachmawati Suara.Com
Kamis, 26 Januari 2023 | 18:10 WIB
Merasa Bayinya Tak Bergerak Lagi di Dalam Perut, Istri Aji Yusman Desak Suaminya Usaha Untuk Cari Biaya USG
Aji Yusman dan istri, Saskia di podcast Ngobrol Asix. [YouTube]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Saat itulah mereka membuka donasi untuk kebutuhan biaya sang istri melakukan operasi caesar. Namun jelang seminggu Siskia membawa bayi yang tak bernyawa, ia di perutnya, ternyata janin tersebut justru keluar sendiri tanpa operasi.

"Itu yang mengeluarkan jenazah anak kami bukan rumah sakit, pada akhirnya Allah sendiri, itu keluar langsung. Dokter pernah memperkirakan dan bilang, 'Bang, kalau anak ini keluar, persiapkan mental, ini sudah lama, mungkin keluar tidak dalam semestinya'," ujar Aji.

"Tapi, Masyaallah itu begitu keluar rapi, enggak bau, enggak ada yang kurang, keluar sendiri tanpa bantuan dokter di rumah sakit."

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI