Tips Pakai Skincare Untuk Jaga Kesehatan Kulit Selama Terpapar Polusi Udara

Rabu, 23 Agustus 2023 | 19:30 WIB
Tips Pakai Skincare Untuk Jaga Kesehatan Kulit Selama Terpapar Polusi Udara
Ilustrasi skincare night routine (Pexels.com)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

3. Krim malam yang menenangkan kulit

Malam hari jadi waktu istirahat juga bagi kulit. Untuk menenangkan kulit di malam hari, dapat menggunakan Dew Your Best, produk wash-off mask dari Eversince untuk memanjakan kulit setelah hari yang panjang dan produktif. Kandungan biji stroberi di dalamnya menjadi exfoliant alami untuk membersihkan kotoran yang ada pada pori-pori. 

Kemudian, ekstrak buah beri yang kaya akan antioksidan juga dapat melindungi kulit dari radikal bebas. Ekstrak green algae dan bunga kamomil memberikan sensasi dingin pada kulit untuk menenangkan kulit.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI