5 Fakta Keluarga Denny Sumargo, Kakek Kaya Raya dan Ayah Beragama Islam

Jum'at, 22 Desember 2023 | 12:00 WIB
5 Fakta Keluarga Denny Sumargo, Kakek Kaya Raya dan Ayah Beragama Islam
Denny Sumargo Mengucapkan Syahadat (YouTube/CURHAT BANG Denny Sumargo)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Ayah dan ibu Denny Sumargo bercerai ketika dirinya masih dalam kandungan. Menurut kabar, Nazaruddin Chaniago seorang duda yang pernah menikah tiga kali sebelum menikahi Meiske Sumargo. Tak heran kalau pernikahan mereka tak mendapat restu keluarga Meiske. Setelah lahir pun, Denny Sumargo tak pernah bertemu dengan ayahnya.

4. Baru Bertemu Ayah Saat Dewasa

Denny Sumargo batu bertemu ayahnya ketika sudah berusia 25 tahun. Pertemuan itu terjadi lewat anak Nazaruddin dari perempuan lain. Sontak pertemuan itu pun membuat Denny Sumargo merasa canggung sampai memanggil papanya dengan sebutan 'om'.

5. Ayahnya Meninggal

Pertemuan itu menjadi yang pertama sekaligus terakhir kalinya bagi Denny Sumargo dan ayahnya. Sebab, sehari setelahnya, dia dikabarkan kalau ayahnya meninggal dunia. Meski tak pernah merasa kasih sayang sang ayah, suami Olivia Allan itu mengaku ingin punya waktu lebih banyak dengannya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI