Makin Sukses, Ini 5 Daftar Barang Branded Mungil Ayu Ting Ting yang Harganya Tak Masuk Akal!

Dinda Rachmawati Suara.Com
Jum'at, 29 Maret 2024 | 12:46 WIB
Makin Sukses, Ini 5 Daftar Barang Branded Mungil Ayu Ting Ting yang Harganya Tak Masuk Akal!
Ayu Ting Ting [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Bergaya sporty, Ayu Ting Ting yang mengenakan setelan olahraga berwarma putih hitam, tampak menenteng belt bag kecil untuk melengkapi penampilannya. Itu adalah Prasalda Diagramme Leather Belt Bag dengan harga Rp15 jutaan.

5. Kacamata Gentle Monster

Ayu Ting Ting terlihat pernah mengenakan kacamata dirinya tengah berlibur. Memadukannya dengan tas Chanel Rp86 juta, kacamata hitamnya berasal dari brand Gentle Monster dengan harga Rp5,1 juta.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI