5 Faktor yang Bisa Bikin Seseorang Terjerumus Narkoba: Chandrika Chika Akibat Pengaruh Pertemanan

Kamis, 25 April 2024 | 16:03 WIB
5 Faktor yang Bisa Bikin Seseorang Terjerumus Narkoba: Chandrika Chika Akibat Pengaruh Pertemanan
Chandrika Chika (Ig/chndrika_)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Alasan lain seseorang putuskan untuk menggunakan narkoba adalah rasa percaya diri yang rendah. Biasanya, rasa percaya diri ini terjadi karena adanya peristiwa traumatis yang dialaminya seperti dikucilkan, alami pelecehan seksual, kehilangan orang tersayang, dan lain-lain. Akibat dari hal tersebut, mereka mudah terjerumus ke hal-hal negatif seperti narkoba.

4. Sulit beradaptasi

Kesulitan beradaptasi bisa membuat seseorang memakai narkoba. Hal ini karena mereka merasa kesepian dan menyendiri. Akibatnya, muncul dorongan untuk menggunakan narkoba.

5. Pengaruh pertemanan 

Rasa ingin diterima dan diakui oleh teman sebaya dapat mendorong seseorang untuk mencoba narkoba, meskipun mereka awalnya tidak tertarik. Terlebih jika teman tersebut dapat memudahkan akses terhadap barang haram tersebut.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI