Contoh Soal TWK CPNS 2024 dan Pembahasan Lengkap

Senin, 23 September 2024 | 17:30 WIB
Contoh Soal TWK CPNS 2024 dan Pembahasan Lengkap
contoh soal twk cpns 2024 dan pembahasan (Unsplash)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

d. Mengutamakan kepentingan golongan sendiri

e. Mengikuti arus tanpa peduli dengan keadaan masyarakat

Jawaban yang benar dari pertanyaan tersebut adalah b. pada dasarnya, nasionalisme menuntut seorang WNI menjaga persatuan dan kesatuan bangsa dengan menghargai perbedaan yang ada. Menjaga kerukunan dapat dilakukan dengan menghormati perbedaan sehingga menjadi langkah penting untuk memperkokoh persatuan nasional Indonesia.

Passing Grade CPNS 2024

Total soal yang akan diujikan sendiri adalah sebanyak 30 soal, dengan passing grade pada nilai 65. jika semua soal ini berhasil dijawab dengna benar, maka nilai maksimal yang dapat diperoleh adalah 150 secara total.

Untuk kisi-kisinya sendiri, soal yang diujikan akan memiliki bahasan seperti yang disampaikan di bagian pertama tadi. Anda dapat dengan mudah melihat contoh soal lain dan berbagai pembahasannya pada banyak tautan atau link yang dapat digunakan, salah satunya adalah https://www.scribd.com/document/412982179/SOAL-CPNS. Di tautan tersebut Anda dapat melihat beberapa contoh soal yang dapat digunakan sebagai latihan.

Itu tadi sekilas tentang contoh soal TWK  CPNS 2024 dan pembahasannya, semoga berguna!

Kontributor : I Made Rendika Ardian

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI