7 Produk Viva Ampuh Hilangkan Flek Hitam: Wajah Cerah, Harga Ramah Mulai Rp13 Ribuan

Husna Rahmayunita Suara.Com
Selasa, 29 April 2025 | 14:08 WIB
7 Produk Viva Ampuh Hilangkan Flek Hitam: Wajah Cerah, Harga Ramah Mulai Rp13 Ribuan
Produk Viva untuk hilangkan flek hitam. [vivacosmetics.com]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

5. Viva Clean & Mask Refreshner All Skin Types Refreshner

Produk Viva untuk hilangkan flek hitam. [vivacosmetics.com]
Produk Viva untuk hilangkan flek hitam. [vivacosmetics.com]

Produk ini adalah pembersih sekaligus masker yang bisa digunakan untuk semua jenis kulit. Diperkaya dengan pro vitamin B5 untuk menjaga kelembapan kuit dengan formulasi yang aman. Wajah cerah, flek hitam pun terhempas.

Untuk penggunaanya sebagai masker, ambil krim secukupnya dan tambahkan sedikit air. Oleskan secara merata pada wajah, diamkan kurang lebih tiga menit lalu bilas dengan air bersih.

Harga: Rp16.300

6. Viva Face Tonic Bengkuang

Produk Viva untuk hilangkan flek hitam. [vivacosmetics.com]
Viva Face Tonic Bengkuang, produk Viva untuk hilangkan flek hitam. [vivacosmetics.com]

Salah satu produk andalan Viva Cosmetics dengan segudang manfaat. Viva Face Tonic Bengkuang bisa dipilih untuk menghilangkan masalah flek hitam pada wajah.

Toner ini juga memberikan efek menyegarkan pada kulit dengan ekstrak bengkuang di dalamnya.

Harga: Rp14.300

7. Viva Queen Collagen Night Cream

Baca Juga: Fenomena Flexing di Bisnis Skincare: Harga Fantastis, Kualitas Tragis?

Kandungan kolagen dalam krim malam dari Viva ini dapat mengurangi tanda-tanda penuaan termasuk flek hitam. Skincare ini membantu merawat kulit agar tetap lembab, kencang dan kenyal.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI