Efektif Lawan Jerawat: Ini 8 Sabun Wajah Mengandung Tea Tree Oil Paling Direkomendasikan

Vania Rossa Suara.Com
Sabtu, 10 Mei 2025 | 22:54 WIB
Efektif Lawan Jerawat: Ini 8 Sabun Wajah Mengandung Tea Tree Oil Paling Direkomendasikan
Ilustrasi mencuci muka (Pexels/Miriam Alonso)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Harga: Rp74.499

6. Hanasui Acne Expert Gentle Cleanser

Hanasui Acne Expert Gentle Cleanser (Hanasui)
Hanasui Acne Expert Gentle Cleanser (Hanasui)

Sabun wajah yang diformulasikan khusus untuk kulit berjerawat di wajah, dengan foam yang lembut dan melimpah tanpa rasa ketarik.

Dengan bahan aktif calming dan oul balancing seperti Nano Salicylic Acid, Tea Tree Oil, Zinc PCA, Centella Asiatica untuk mengurangi minyak berlebih, melawan bakteri, dan memperbaiki tekstur kulit yang kasar atau tidak merata.

Harga: Rp21.900 (60g)

7. Ella Skincare Bye Acne Facial Wash Essential Tea Tree Oil

Ella Skincare Bye Acne Facial Wash Essential Tea Tree Oil. (Ella Skincare)
Ella Skincare Bye Acne Facial Wash Essential Tea Tree Oil. (Ella Skincare)

Sabun wajah dengan kandungan Salicylic Acid (BHA) dan essential oil dari tanaman Tea Tree bekerja sebagai antiacne yang membantu dalam merawat kulit berjerawat, mengurangi minyak berlebih, mencerahkan, dan membuat kulit tampak lebih segar, produk sabun wajah ini juga aman digunakan untuk ibu hamil dan ibu menyusui.

Harga: Rp29.250

8. COSRX Low pH Good Morning Gel Cleanser

Baca Juga: 5 Obat Jerawat Ampuh untuk Mengatasi Breakout: Harganya Mulai Rp20 Ribuan!

COSRX Low pH Good Morning Gel Cleanser. (COSRX)
COSRX Low pH Good Morning Gel Cleanser. (COSRX)

Merek sabun wajah asal Korea Selatan dengan formula lembut yang bagus digunakan pada pagi dan malam hari yang mampu membersihkan kulit sensitif sekalipun, berkat kandungan yang memiliki kadar acid yang mirip dengan kadar pH kulit.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI